KUMPULAN SOAL-SOAL EYD BESERTA JAWABANNYA
1.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Pelampung
itu dibawa kekolam renang.
b.
Pelampung
itu dibawa ke kolam renang.
c.
Pelampung
itu di bawa kekolam renang.
d.
Pelampung
itu di bawa ke kolam renang.
Jawabannya : b. Pelampung itu dibawa
ke kolam renang.
2.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Ketiga
orang itu akan berangkat keluar negeri besok pagi.
b.
Ke
tiga orang itu akan berangkat keluar negeri besok pagi.
c.
Ketiga
orang itu akan berangkat ke luar negeri besok pagi.
d.
Ke
tiga orang itu akan berangkat ke luar negeri besok pagi.
Jawabannya : c. Ketiga orang itu
akan berangkat ke luar negeri besok pagi.
3.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Meskipun
ringan, kamu harus memindahkan satu per satu.
b.
Meskipun
ringan, kamu harus memindahkan satu persatu.
c.
Meski
pun ringan, kamu harus memindahkan satu per satu.
d.
Meski pun ringan, kam harus memindahkan
satupersatu.
Jawabannya : a. Meskipun ringan,
kamu harus memindahkan satu per satu.
4.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a. Sekalipun dia belum datang meski pun dia sering diundang.
b. Sekali pun dia belum datang meskipun dia sering diundang.
c. Sekalipun dia belum datang meskipun dia sering diundang.
d. Sekali pun dia belum datang meski pun dia sering diundang.
Jawabannya : b. Sekali pun dia belum
datang meskipun dia sering diundang.
5.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Perbaikan
gaji karyawan perNovember 2001.
b.
Perbaikan
gaji karyawan per November 2001.
c.
Per
baikan gaji karyawan perNovember 2001.
d.
Per
baikan gaji karyawan per November 2001.
Jawabannya : b. Perbaikan gaji
karyawan per November 2001.
6.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Mereka
bertepuktangan meriah sekali.
b.
Mereka
ber tepuk tangan meriah sekali.
c.
Merekap
bertepuktangan meriah sekali.
d.
Mereka
bertepuk tangan meriah sekali.
Jawabannya : d. Mereka bertepuk
tangan meriah sekali.
7.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Semua
pramuniaga harus introspeksi sekarang.
b.
Semua
pramuniaga harus intro speksi sekarang.
c.
Semua
pramu niaga harus introspeksi sekarang.
d.
Semua
pramu niaga harus intro speksi sekarang.
Jawabannya : a. Semua pramuniaga
harus introspeksi sekarang.
8.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Para
siswa berolah raga setiap hari.
b.
Para
siswa berolahraga setiap hari.
c.
Para
siswa ber-olah raga setiap hari.
d.
Para
siswa berolah-raga setiap hari.
Jawabannya : b. Para siswa
berolahraga setiap hari.
9.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Mereka
bersalam-salaman sebelum berpisah.
b.
Mereka
bersalam salaman sebelum berpisah.
c.
Mereka
bersalamsalaman sebelum berpisah.
d.
Mereka
ber-salamsalam-an sebelum berpisah.
Jawabannya : a. Mereka
bersalam-salaman sebelum berpisah.
10.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Kami
harus mengamati gerak gerik lawan.
b.
Kami
harus mengamati gerakgerik lawan.
c.
Kami
harus mengamati gerak-gerik lawan.
d.
Kami
harus mengamati Gerak Gerik lawan.
Jawabannya : c. Kami harus mengamati
gerak-gerik lawan.
11.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Sikap
temannya itu kejawa-jawaan.
b.
Sikap
temannya itu kejawajawaan.
c.
Sikap
temannya itu kejawa jawaan.
d.
Sikap
temannya itu ke-jawa-jawaan.
Jawabannya : a. Sikap temannya itu
kejawa-jawaan.
12.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Kita
harus berusaha mengindonesiakan kata-kata asing.
b.
Kita
harus berusaha mengIndonesiakan kata-kata asing.
c.
Kita
harus berusaha meng-Indonesiakan kata-kata asing.
d.
Kita
harus berusaha meng-Indonesia-kan kata-kata asing.
Jawabannya : a. Kita harus berusaha
mengindonesiakan kata-kata asing.
13.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Tuhan
mengasihi hambanya.
b.
Tuhan
mengasihi hamba-nya.
c.
Tuhan
mengasihi hamba-Nya.
d.
Tuhan
mengasihi hambaNya.
Jawabannya : c. Tuhan mengasihi
hamba-Nya.
14.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
“Tunggu
sebentar,“ katanya, “saya ikut.”
b.
“Tunggu
sebentar, “katanya: “Saya ikut.”
c.
“Tunggu
sebentar, “katanya: “saya ikut.”
d.
“Tunggu
sebentar, katanya, “Saya ikut.”
Jawabannya : b.
“Tunggu sebentar, “katanya: “Saya ikut.”
15.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Kota
Kediri dilintasi kali Brantas.
b.
Kota
Kediri dilintasi kali brantas.
c.
Kota
Kediri dilintasi Kali Brantas.
d.
Kota
Kediri di lintasi Kali Brantas.
Jawabannya : c.
Kota Kediri dilintasi Kali Brantas.
16.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Jarang
orang berani mendaki Gunung Merapi.
b.
Jarang
orang berani mendaki Gunung merapi.
c.
Jarang
orang berani mendaki gunung Merapi.
d.
Jarang
orang berani mendaki gunung merapi.
Jawabannya : a.
Jarang orang berani mendaki Gunung Merapi.
17.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Di
Malang, suku Madura menggunakan bahasa Jawa.
b.
Di
Malang, suku Madura menggunakan Bahasa Jawa.
c.
Di
Malang, Suku Madura menggunakan bahasa Jawa.
d.
Di
Malang, Suku Madura menggunakan Bahasa Jawa.
Jawabannya : a.
Di Malang, suku Madura menggunakan bahasa Jawa.
18.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Orang
Jawa tentu sudah tahu gula Jawa.
b.
Orang
Jawa tentu sudah tahu gula jawa.
c.
Orang
jawa tentu sudah tahu gula Jawa.
d.
Orang
jawa tentu sudah tahu gula jawa.
Jawabannya : b.
Orang Jawa tentu sudah tahu gula jawa.
19.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Apakah
garam Inggris di bawa kemari oleh bangsa Inggris?
b.
Apakah
garam inggris dibawa kemari oleh bangsa Inggris?
c.
Apakah
garam Inggris di bawa kemari oleh Bangsa inggris?
d.
Apakah
garam inggris di bawa kemari oleh Bangsa inggris?
Jawabannya : b. Apakah garam inggris
dibawa kemari oleh bangsa Inggris?
20.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Pak
Karman menanam rambutan Aceh dan jeruk Bali.
b.
Pak
Karman menanam rambutan Aceh dan jeruk bali.
c.
Pak
Karman menanam rambutan aceh dan jeruk Bali.
d.
Pak
Karman menanam rambutan aceh dan jeruk bali.
Jawabannya : a. Pak Karman menanam
rambutan Aceh dan jeruk Bali.
21.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Harap
Bapak menunggu pamanku di sini.
b.
Harap
Bapak menunggu Pamanku di sini.
c.
Harap
bapak menunggu pamanku di sini.
d.
Harap
bapak menunggu Pamanku di sini.
Jawabannya : b. Harap Bapak menunggu
Pamanku di sini.
22.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Kemarin
bapaknya ke Semarang bersama pamanku.
b.
Kemarin
bapaknya ke Semarang bersama Pamanku.
c.
Kemarin
Bapaknya ke Semarang bersama pamanku.
d.
Kemarin
Bapaknya ke Semarang bersama Pamanku.
Jawabannya : d. Kemarin Bapaknya ke
Semarang bersama Pamanku.
23.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Apakah
Saudara mengenal saudara saya?
b.
Apakah
saudara mengenal saudara saya?
c.
Apakah
Saudara mengenal Saudara saya?
d.
Apakah
saudara mengenal Saudara saya?
Jawabannya : c. Apakah Saudara
mengenal Saudara saya?
24.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Enam
orang Haji berkumpuldi rumah Haji Arif.
b.
Enam
orang haji berkumpuldi rumah Haji Arif.
c.
Enam
orang Haji berkumpuldi rumah haji Arif.
d.
Enam
orang haji berkumpuldi rumah haji Arif.
Jawabannya : a. Enam orang Haji
berkumpuldi rumah Haji Arif.
25.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Ketua
MPR melantik Presiden Megawati.
b.
Ketua
MPR melantik presiden Megawati.
c.
Ketua
M.P.R. melantik Presiden Megawati.
d.
Ketua
M.P.R. melantik presiden Megawati.
Jawabannya : a. Ketua MPR melantik
Presiden Megawati.
26.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Anak
Kolonel Hendro berpangkat kapten.
b.
Anak
Kolonel Hendro berpangkat Kapten.
c.
Anak
kolonel Hendro berpangkat kapten.
d.
Anak
kolonel Hendro berpangkat Kapten.
Jawabannya : b. Anak Kolonel Hendro
berpangkat Kapten.
27.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Buku
itu ditulis oleh Prof. Dr. Suparno S.H.
b.
Buku
itu ditulis oleh Prof. Dr. Suparno SH.
c.
Buku
itu ditulis oleh Prof Dr Suparno S.H.
d.
Buku
itu ditulis oleh Prof. Dr. Suparno, S.H.
Jawabannya : d. Buku itu ditulis
oleh Prof. Dr. Suparno, S.H.
28.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Resep
obat ini ditulis oleh dr. Candra Husada.
b.
Resep
obat ini ditulis oleh dr Candra Husada.
c.
Resep
obat ini ditulis oleh DR. Candra Husada.
d.
Resep
obat ini ditulis oleh DR Candra Husada.
Jawabannya : a. Resep obat ini
ditulis oleh dr. Candra Husada.
29.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Buku
Argumentasi dan Narasi sangat laris.
b.
Buku
Argumentasi dan Narasi sangat laris.
c.
Buku
Argumentasi Dan Narasi sangat laris.
d.
Buku
argumentasi dan narasi sangat laris.
Jawabannya : a. Buku Argumentasi
dan Narasi sangat laris.
30.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Ayahnya
berlangganan Jawa Pos sejakdua tahun yang lalu.
b.
Ayahnya
berlangganan Jawa Pos sejakdua tahun yang lalu.
c.
Ayahnya
berlangganan jawa pos sejakdua tahun yang lalu.
d.
Ayahnya
berlangganan jawa pos sejakdua tahun yang lalu.
Jawabannya : b. Ayahnya berlangganan
Jawa Pos sejakdua tahun yang lalu.
31.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Hari
ini Kapolsek menghadiri rapim.
b.
Hari
ini Kapolsek menghadiri Rapim.
c.
Hari
ini kapolsek menghadiri rapim.
d.
Hari
ini kapolsek menghadiri Rapim.
Jawabannya : a. Hari ini Kapolsek
menghadiri rapim.
32.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Beberapa
Orpol membahas pelaksanaan kampanye Pemilu.
b.
Beberapa
Orpol membahas pelaksanaan kampanye pemilu.
c.
Beberapa
orpol membahas pelaksanaan kampanye Pemilu.
d.
Beberapa
orpol membahas pelaksanaan kampanye pemilu.
Jawabannya : b. Beberapa Orpol
membahas pelaksanaan kampanye pemilu.
33.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Kapal
itu dilengkapi Radar untuk memakai Rudal.
b.
Kapal
itu dilengkapi radar untuk memakai Rudal.
c.
Kapal
itu dilengkapi radar untuk memakai rudal.
d.
Kapal
itu dilengkapi Radar untuk memakai rudal.
Jawabannya : c. Kapal itu dilengkapi
radar untuk memakai rudal.
34.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Pagi
ini Wagub menghadap Wapres.
b.
Pagi
ini Wagub menghadap wapres.
c.
Pagi
ini wagub menghadap Wapres.
d.
Pagi
ini wagub menghadap wapres.
Jawabannya : a. Pagi ini Wagub
menghadap Wapres.
35.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Selain
uang, dompetnya berisi KTP dan SIM.
b.
Selain
uang, dompetnya berisi K.T.P. dan S.I.M.
c.
Selain
uang, dompetnya berisi K.T.P. dan SIM.
d.
Selain
uang, dompetnya berisi KTP dan S.I.M.
Jawabannya : a. Selain uang,
dompetnya berisi KTP dan SIM.
36.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Tahun
1.981 kota Magelang berpenduduk 123358 jiwa.
b.
Tahun
1981 kota Magelang berpenduduk 123.358 jiwa.
c.
Tahun
1.981 kota Magelang berpenduduk 123.358 jiwa.
d.
Tahun
1981 kota Magelang berpenduduk 123358 jiwa.
Jawabannya : b. Tahun 1981 kota
Magelang berpenduduk 123.358 jiwa.
37.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Peristiwa
bersejarah itu terjadi pukul 08.50.30 WIB.
b.
Peristiwa
bersejarah itu terjadi pukul 0850.30 WIB.
c.
Peristiwa
bersejarah itu terjadi pukul 08.5030 WIB.
d.
Peristiwa
bersejarah itu terjadi pukul 085030 WIB.
Jawabannya : a. Peristiwa bersejarah
itu terjadi pukul 08.50.30 WIB.
38.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Buku
halaman 27 s/d 42 buku ini!
b.
Buku
halaman 27 sd 42 buku ini!
c.
Buku
halaman 27 sd. 42 buku ini!
d.
Buku
halaman 27 s.d. 42 buku ini!
Jawabannya : a. Buku halaman 27 s/d
42 buku ini!
39.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Buku
ini ditulis oleh Siswono dkk setahun yang lalu.
b.
Buku
ini ditulis oleh Siswono dkk. setahun yang lalu.
c.
Buku
ini ditulis oleh Siswono dk.k. setahun yang lalu.
d.
Buku
ini ditulis oleh Siswono d.k.k. setahun yang lalu.
Jawabannya : b. Buku ini ditulis
oleh Siswono dkk. setahun yang lalu.
40.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Harga
10 kg beras Rp45.000,00 sekarang.
b.
Harga
10 kg. beras Rp45.000,00 sekarang.
c.
Harga
10 kg beras Rp45.000,- sekarang.
d.
Harga
10 kg. beras Rp45.000,- sekarang.
Jawabannya : c. Harga 10 kg beras
Rp45.000,- sekarang.
41.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Tinggi
badannya 163 Cm sekarang.
b.
Tinggi
badannya 163 Cm. sekarang.
c.
Tinggi
badannya 163 cm sekarang.
d.
Tinggi
badannya 163 cm. sekarang.
Jawabannya : c. Tinggi badannya 163
cm sekarang.
42.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
KTP-nya
jelas satu, tetapi dia ber-SIM dua.
b.
KTPnya
jelas satu, tetapi dia ber-SIM dua.
c.
KTPnya
jelas satu, tetapi dia berSIM dua.
d.
KTP-nya
jelas satu, tetapi dia berSIM dua.
Jawabannya : a. KTP-nya jelas satu,
tetapi dia ber-SIM dua.
43.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Orang
itu bukan kakaknya, melainkan adiknya.
b.
Orang
itu bukan kakaknya melainkan adiknya.
c.
Orang
itu, bukan kakaknya, melainkan adiknya.
d.
Orang
itu bukan kakaknya melainkan, adiknya.
Jawabannya : a. Orang itu bukan
kakaknya, melainkan adiknya.
44.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Jika
diundang, saya akan datang besok malam.
b.
Jika
diundang, saya, akan datang besok malam.
c.
Jika
diundang, saya, akan datang, besok malam.
d.
Jika
diundang saya akan datang besok malam.
Jawabannya : a. Jika diundang, saya
akan datang besok malam.
45.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Kemarin
Dino membeli baju, dasi dan topi.
b.
Kemarin
Dino membeli baju, dasi, dan topi.
c.
Kemarin
Dino membeli baju, dasi, dan, topi.
d.
Kemarin
Dino membeli baju, dasi, topi.
Jawabannya : b. Kemarin Dino membeli
baju, dasi, dan topi.
46.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Selain
itu, kita dapat beristirahat di sana.
b.
Selain
itu, kita, dapat beristirahat di sana.
c.
Selain
itu, kita dapat beristirahat, di sana.
d.
Selain
itu kita dapat beristirahat di sana.
Jawabannya : a. Selain itu, kita
dapat beristirahat di sana.
47.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Pak
Kusnadi guru matematika kami akan berkuliah lagi.
b.
Pak
Kusnadi, guru matematika kami, akan berkuliah lagi.
c.
Pak
Kusnadi guru matematika kami, akan berkuliah lagi.
d.
Pak
Kusnadi, guru matematika kami akan berkuliah lagi.
Jawabannya : b. Pak Kusnadi, guru
matematika kami, akan berkuliah lagi.
48.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Pada
hari ke 4 mereka menjadi juara II basket.
b.
Pada
hari ke-4 mereka menjadi juara II basket.
c.
Pada
hari ke-empat mereka menjadi juara II basket.
d.
Pada
hari keempat mereka menjadi juara II basket.
Jawabannya : b. Pada hari ke-4
mereka menjadi juara II basket.
49.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Lomba
debat seJawa Tengah dimulai bulan depan.
b.
Lomba
debat seJawa-Tengah dimulai bulan depan.
c.
Lomba
debat se-Jawa Tengah dimulai bulan depan.
d.
Lomba
debat se-Jawa-Tengah dimulai bulan depan.
Jawabannya : c. Lomba debat se-Jawa
Tengah dimulai bulan depan.
50.
Pilihlah
salah satu penerapan kaidah ejaan yang tepat di bawah ini :
a.
Pada
tahun ’80-an dia menjadi juara ke-2 tinju amatir DKI.
b.
Pada
tahun ’80-an dia menjadi juara ke 2 tinju amatir DKI.
c.
Pada
tahun ’80an dia menjadi juara ke-2 tinju amatir DKI.
d.
Pada
tahun ’80an dia menjadi juara ke 2 tinju amatir DKI.
Jawabannya : a. Pada tahun ’80-an
dia menjadi juara ke-2 tinju amatir DKI.